Rabu, 30 Agustus 2017

Pada tahun 1967 Malaysia mengaku bahwa pulau sipadan dan ligitan sebagai miliknya.

Menanggapi permasalahan demikian pemerintah Indonesia berlaku bijaksana dan menahan diri. Pemerintah Indonesia menyadari bahwa persoalan konfrontasi politik antara Indonesia dan Malaysia baru saja berakhir.

Tetapi pada tahun 1979 pemerintah malaysia memasukan pulau sipadan dan ligitan kedalam peta nasional malaysia. Melihat hal tersebut, pemerintah indonesia memilih untuk menempuh jalan damai dan diplomas atau perundingan. Dalam perundingan, disepakati bahwa pulau sipadan dan ligitan bersetatus Quo kedua pulau tersebut dianggap sengketa sehingga kedua negara yang bersengketa tidak diperbolehkan melakukan aktivitas di daerah tersebut. Sayangnya perundingan tersebut dilanggar pada tahun 1991 karena Malaysia menempatkan pasukan polisi serta mengisinkan sejumlah perusahaan swasta menyelenggarakan kegiatan pariwisata di pulau tersebut.

Persoalan itu muncul disebabkan adanya perbedaan pandangan tentang status Quo. Bagi indonesia yang dimaksud status Quo adalah dua negara tidak berhak melakukan kegiatan di dua pulau. Sementara itu, malaysia beranggapan bahwa yang dimaksud status Quo ialah untuk sementara waktu kedua pulau tersebut tetap berada di bawah kekuasaan hukum malaysia. Terjadilah konflik terbuka antara dua negara. Pada tanggal 31 Mei 1997 kedua pemerintah yaitu Soeharto dan Perdana Menteri Mahathir Mohammad, menyerahkan persoalan sengketa wilayah tersebut ke Mahkamah Internasional yang berkedudukan di Den Haag ( BELANDA ).

Akhirnya pada tahun 2003, Mahkamah Internasional (International cour of justice ). Memutuskan bahwa pulau sipadan dan ligitan masuk dalam wilayah kedaulatan Malaysia atas 5 pertimbangan yang di Evaluasi oleh Mahkamah Internasional.

5 pertimbangan itu yaitu :
1. Indonesia didakwa tidak menunjukan keinginanya untuk menguasai wilayah pulau sipadan dan ligitan.
2. Tidak terdapat peta garis batas Indonesia.
3. Peraturan pemerintah Nomer 23 tahun 2002.
4. Pulau sipadan dan ligitan tidak tercatat dalam kearsipan Belanda.
5. Pulau sipadan dan ligitan oleh pemerintah kerajaan INGGRIS secara administrasi telah dimasukan dalam suatu ordonasi.

Related Posts:

  • Inilah sejarah perang geriliya di indonesia Pasukan Tentara Belanda melakukan serangan penyerangan militer ke II melakukan serangan dari udara laut dan darat keseluruh wilayah nusantara. Pada tanggal 19 Desember 1948. Tujuanya ialah menguasai nusantara kembali dengan … Read More
  • Inilah bapak proklamator indonesia Ir.soekarno Awal kisah hidup Ir. Soekarno dimulai ketika ia dilahirkan di Surabaya pada tanggal 6 Juni 1901. Semasa hidupnya, Soekarno paling dikenal sebagai pemimpin perjuangan negara baik dari ja… Read More
  • Inilah sejarah candi prambanan Candi prambanan Sejarah Candi Prambanan dan Kisah Roro Joggrang Peninggalan.com - Sejarah Candi Prambanan, dan Kisah Roro Joggrang - Candi prambanan merupakan salah satu candi yang terletak di Indones… Read More
  • Inilah sejarah wayang kulit Sejarah Wayang Kulit dan Perkembangannya Sudah lebih dari satu dekade sejak dinobatkannya kesenian wayang kulit sebagai “Masterpiece” kebudayaan dunia. Konsekuensi logis dari adanya pengakuan UNESCO terhadap Se… Read More
  • Inilah penemu bom atom dan nuklir Albert Einstein  Albert Einstein fisikawan jenius penemu teori relativitas yang jadi dasar pengembangan bom atom atau nuklir selama ini dikenal ilmuwan ateis. Tapi, surat-surat yang dia tulis mengungkap bahwa dia p… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Unordered List

  • Inilah 10 stadion termegah di dunia
  • Stadion nampaknya menjadi salah-satu bangunan wajib yang mesti eksis di
  • Inilah pasukan elit amerika yang disegani dunia
  • MILITER 10 PASUKAN ELIT

    Sample Text

    Total Tayangan Halaman

    6126
    Blog ini di buat oleh Tim Launcherpedia. Diberdayakan oleh Blogger.

    Services

    Popular Posts

    Postingan Populer